Source: DVDRip
Genre : Action | Fantasy | Horror
Starcast : Benjamin Walker, Rufus Sewell and Dominic Cooper | See full cast and crew
Director : Timur Bekmambetov
Writer : Seth Grahame-Smith (screenplay), Seth Grahame-Smith (novel)IMDb : 6.3/10 !!
Review :
Sekali lagi, ini bukan biopik Abraham
Lincoln, Presiden Amerika ke-16, yang mana pada masa pemerintahannya
populer dengan American Civil War.
Film ini merupakan adaptasi dari novel best seller rekaan Seth Grahame-Smith yang secara seenaknya mencampur adukan kisah nyata dengan fiksi berbau fantasi.
Ialah Abraham Lincoln (Benjamin Walker) seorang pemuda yang tumbuh bersama dendam atas kematian ibunya. Dengan berbagai cara, Abe coba membunuh Jack Barts (Martin Csokas), vampir yang merenggut cerah pada masa depannya.
Namun akibat kurang sigap, nyawa Abe sendiri malah menjadi taruhan. Beruntung ada Henry Sturgess (Dominic Cooper), pria yang menyelamatkan jiwa dan kemudian mengubah Abe menjadi pemburu vampir bersenjatakan kapak.
Usai menjadi pemburu Vampir paling disegani, Abe malah jatuh cinta dengan Mary Tood (Mary Elizabeth Winstead) dan mengikuti kancah politik hingga menjadi presiden.
Sayang, setelah beberapa tahun memilih fokus sebagai pemimpin, sebuah peristiwa memaksa Abe untuk menggunakan kapaknya lagi dan membantai klan vampir hingga titik penghabisan.
==========
Film ini merupakan adaptasi dari novel best seller rekaan Seth Grahame-Smith yang secara seenaknya mencampur adukan kisah nyata dengan fiksi berbau fantasi.
Ialah Abraham Lincoln (Benjamin Walker) seorang pemuda yang tumbuh bersama dendam atas kematian ibunya. Dengan berbagai cara, Abe coba membunuh Jack Barts (Martin Csokas), vampir yang merenggut cerah pada masa depannya.
Namun akibat kurang sigap, nyawa Abe sendiri malah menjadi taruhan. Beruntung ada Henry Sturgess (Dominic Cooper), pria yang menyelamatkan jiwa dan kemudian mengubah Abe menjadi pemburu vampir bersenjatakan kapak.
Usai menjadi pemburu Vampir paling disegani, Abe malah jatuh cinta dengan Mary Tood (Mary Elizabeth Winstead) dan mengikuti kancah politik hingga menjadi presiden.
Sayang, setelah beberapa tahun memilih fokus sebagai pemimpin, sebuah peristiwa memaksa Abe untuk menggunakan kapaknya lagi dan membantai klan vampir hingga titik penghabisan.
==========
Well, di atas kertas, mungkin karena
penjabaran yang detail, ABRAHAM LINCOLN: VAMPIRE HUNTER masih bisa
diikuti. Namun ketika dari berlembar-lembar halaman pada buku berubah
jadi naskah yang mana harus memiliki beberapa penyesuaian, film arahan
Timur Bekmambektov ini terlihat bingung sendiri.
Dalam hampir 100 menit durasinya, kita akan disuguhi dengan kisah Abe dari kecil, remaja hingga tua. Masalah besarnya, dalam rentang tahun tersebut, banyak hal tak tergali sehingga sulit untuk kita, sebagai penonton, diajak bersimpati.
Mungkin niatnya ingin memasukkan semua elemen dalam buku, namun tampaknya Grahame-Smith lupa bahwa buku dan film adalah dua media berbeda.
Meskipun begitu, jika anda senang dengan film penuh aksi pertarungan jarak dekat dengan darah bercipratan tentunya dapat menikmati film ini. Apalagi ditambah dengan kelihaian bermain kapak yang ditampilkan oleh Benjamin Walker.
Tampaknya Timur Bekmambetov menggunakan pengalamannya menggarap film bertema vampir, Night Watch dan Day Watch, serta aksi menegangkan yang penuh darah dan gerakan-gerakan spektakuler dalam Wanted dengan sangat baik.
Pertarungan yang dihadapi Abraham pun mengalami gradasi dari taraf singkat dan biasa saja menjadi epik dan spektakuler di penghujung film.
Dalam hampir 100 menit durasinya, kita akan disuguhi dengan kisah Abe dari kecil, remaja hingga tua. Masalah besarnya, dalam rentang tahun tersebut, banyak hal tak tergali sehingga sulit untuk kita, sebagai penonton, diajak bersimpati.
Mungkin niatnya ingin memasukkan semua elemen dalam buku, namun tampaknya Grahame-Smith lupa bahwa buku dan film adalah dua media berbeda.
Meskipun begitu, jika anda senang dengan film penuh aksi pertarungan jarak dekat dengan darah bercipratan tentunya dapat menikmati film ini. Apalagi ditambah dengan kelihaian bermain kapak yang ditampilkan oleh Benjamin Walker.
Tampaknya Timur Bekmambetov menggunakan pengalamannya menggarap film bertema vampir, Night Watch dan Day Watch, serta aksi menegangkan yang penuh darah dan gerakan-gerakan spektakuler dalam Wanted dengan sangat baik.
Pertarungan yang dihadapi Abraham pun mengalami gradasi dari taraf singkat dan biasa saja menjadi epik dan spektakuler di penghujung film.
Download :
Nama File :
Abraham Lincoln: Vampire Hunter - Part I (78 mb)
Abraham Lincoln: Vampire Hunter - Part II (78 mb)
Jenis : AVI
Durasi : 105 Menit
Source : DVDRip
Alternatif 1 : Part 1, Part 2
Alternatif 2 : Part 1, Part 2
Nama File :
Abraham Lincoln: Vampire Hunter - Part I (78 mb)
Abraham Lincoln: Vampire Hunter - Part II (78 mb)
Jenis : AVI
Durasi : 105 Menit
Source : DVDRip
Alternatif 1 : Part 1, Part 2
Alternatif 2 : Part 1, Part 2
Subtitle Indonesia
Nama File : abrahamlincolnvampirehunt.zip
Bahasa : Indonesia [Manual]
Format : SUB & SRT
Tidak ada komentar:
Posting Komentar